Detail Ubahan dan Harga Daihatsu Xenia Custom PT Astra Daihatsu Motor meluncurkan beberapa edisi terbatas dari line-up mereka. Salah satunya adalah Xenia Custom. Edisi spesial ini hanya dijual selama periode GIIAS dengan jumlah yang terbatas. Berikut detail ubahan dan harga Daihatsu Xenia Custom Pada gelaran GIIAS 2016 ini, PT Astra Daihatsu Motor meluncurkan beberapa edisi terbatas dari line-up mereka. Salah satunya adalah Xenia Custom. Edisi spesial ini hanya dijual selama periode GIIAS dengan jumlah yang terbatas. Berikut detail ubahan dan harga Daihatsu Xenia Custom. Daihatsu Xenia Custom mengambil basis dari Daihatsu Xenia Tipe R Deluxe. Ubahan di mobil edisi terbatas ini menyentuh sisi eksterior dan interior saja dan tidak menyentuh sisi teknikal. Di eksterior, bodi diimbuhi decal berwarna hitam dengan list merah yang kontras dengan warna bodi. Selain itu, desain pelek juga berbeda dengan desain kipas dengan warna hitam dan aluminium polish. Di interior, jok sudah dilapis kulit warna hitam dengan benang jahitan merah. Nuansa yang dihasilkan sporti sekaligus elegan. Bagi Anda yang berminat, sebaiknya segera bergegas. Daihatsu Xenia Custom ini hanya dijual sebanyak 25 unit dan hanya tersedia warna putih. Harganya Rp 211,6 juta untuk transmisi manual dan Rp 222,6, juta untuk transmisi otomatis. VIVA.co.id – PT Astra Daihatsu Motor kembali unjuk gigi di pameran otomotif berskala internasional, Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS), yang digelar di ICE, Bumi Serpong Damai, Tangerang Selatan. Stan yang terletak di Hall 8 itu menampilkan tiga unit Daihatsu edisi spesial, yakni Ayla Custom, Xenia Custom dan Terios Black Edition. “Kami menghadirkan Xenia Custom di GIIAS sebagai limited edition,” kata Marketing and Customer Relations Division Head Astra International, Daihatsu Sales Operation, Hendrayadi Lastiyoso. Memiliki perubahan pada sisi interior dan eksterior, mobil milik pabrikan otomotif Jepang ini dinilai lebih stylish dan sporty. Xenia edisi terbatas ini hadir dengan two tone color. Desain pelek baru dengan ukuran lebih besar dan fitur baru audio serta audio steeringswitch juga menambah gagah. Xenia edisi terbatas ini hanya diproduksi 25 unit. Hadir dalam dua varian, harga untuk Xenia R Sporty MT SE Rp211,6 juta dan Xenia R Sporty AT SE dibanderol Rp222,6 juta. Harga ini lebih mahal Rp11,8 juta dibandingkan harga Xenia R Sporty standar.
TAMPILAN BARU DEPAN DAN BELAKANG DAIHATSU XENIA CUSTOM - YouTube | |
37 Likes | 37 Dislikes |
20,639 views views | 11,134 followers |
People & Blogs | Upload TimePublished on 16 Jul 2017 |
Không có nhận xét nào:
Đăng nhận xét